Rasa lelah saat ber aktifitas wajar dirasakan oleh tubuh,rasa lemas dan kurang bergairah untuk melanjutkan aktifitas menjadi kendala untuk menyelesaikan pekerjaan anda.kami punya solusinya,berikut adalah tips untuk menghilangkan rasa lelah.
1. Sarapan Pagi
ketika kita punya banyak pekerjaan biasanya kita suka lupa untuk sarapan pagi,padahal selain untuk menambah energi ternyata juga dapat mengusir lelah.
2. Penuhi Nutrisi
nutrisi sangat penting bagi tubuh,asupan gizi,nutrisi,vitamin harus mencukupi untuk tubuh,karena nutrisi sangat diperlukan untuk mengembalikan tenaga kita setelah lelah bekerja,apabila nutrisi kurang maka badan akan sakit dan drop.
3. Mencari Hiburan
Bila anda terjangkit rasa capek anda akan otomatis mengalami stress.
Karena itu kami sarankan anda mencari hiburan yang bermamfaat
merefreskan otak anda kembali. Salah satunya dengan nonton televisi
namun jangan terlalu lama.
4. Air Putih
minumlah air putih yang banyak karena air putih akan menggantikan cairan yang ada dalam tubuh yang hilang menjadi kringat saat anda bekerja.
5. Membasuh Muka
Hal ini juga disarankan karena membasuh muka saat anda capek akan
membuat anda segar kembali. Namun kami tidak menyarankan anda langsung
mandi karena akan berbahaya pada tubuh anda. Suhu tubuh yang sedang
panas saat capek bila bertemu suhu yang dingin pada air akan berefek
langsung pada syaraf yang ada di tubuh anda.
beritaunikdunia.com
beritaunikdunia.com
1 Komentar untuk "Cara Cepat Menghilangkan Rasa Lelah"
wehhehhe ane rasa lelah karena mabuk cinta gan :p btw thanks infonya